SOSIALISASI e-KINERJA ASN LINGKUP DPMPD

 

Berdasarkan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 6 Tahun 2022 tentang Pengelolaan Kinerja Pegawai Aparatus Sipil Negara, sebagai upaya meningkatkan kinerja ASN dan memudahkan dalam penilaian dan pengawasan terhadap kinerja pegawai, maka Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa Provinsi Kalimantan Timur melakukan kegiatan...

Isran Ajak Bersyukur, Bangga dan Bahagia Di Desa

BALIKPAPAN - Bersyukur. bangga dan berbahagia. Selain itu pandai berterima kasih, bekerja tulus dan ikhlas serta hidup sederhana di desa. 

 

Ajakan tersebut disampaikan Gubernur Kaltim H Isran Noor kepada lebih dari 300 kepala desa se-Kaltim pada  Rapat Koordinasi (Rakor) Perangkat Desa se-Kaltim Tahun 2023 di Hotel Novotel Balikpapan, Jumat (7/7/2023).

 

"Saya juga bangga dan berbahagia kare...

Anwar Sanusi Paparkan Kinerja DPMPD Kaltim Tahun 2022 kepada Pansus LKPJ

Balikpapan – Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa Provinsi Kalimantan Timur memenuhi undangan Sekretariat DPRD Prov. Kaltim dalam rangka pembahasan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Gubernur Kalimantan Timur Tahun 2022.

 

Anwar Sanusi menyatakan bahwa kami (DPMPD Kaltim) sudah bekerja maksimal untuk mencap...

IYAD IKUTI UJI KOMPETENSI JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA

BALIKPAPAN – Sebanyak 38 Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkonfirmasi hadir mengikuti Uji Sertifikasi Kompetensi Pemerintahan Kualifikasi Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama di Lingkup Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur. Kegiatan Uji Kompetensi ini bertujuan untuk mensertifikasi para Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama yang sudah tertuang dalam Pasal 2 ayat (1) huruf d Peraturan Menteri D...

JAUHAR TUNGGU KEBERPIHAKAN PUSAT BAGI KALIMANTAN TIMUR

Surabaya -Pelaksanaan Rapat Koordinasi Teknis Perencanaan Pembangunan Wilayah Regional I  di gelar di Hotel Shangri - La Surabaya, tanggal 2 sampai dengan 6 maret 2020. Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa Provinsi Kalimantan Timur pada kesempatan ini mendapatkan jadwal hari ini ( 5 maret 2020 ), di desk 27. 

 

Turut hadir untuk Kepala Dinas PMPD pr...

Jauhar diajak diskusi utusan WWF bahas kelestarian lingkungan

Balikpapan (25/1) -- Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (DPMPD) Kaltim, Moh Jauhar Efendi diajak diskusi oleh utusan World Wide Fund for Nature (WWF)Indonesia. Ia diundang untuk membahas masalah kelestarian lingkungan di Kabupaten Kutai Barat dan Kabupaten Mahakam Ulu.

"Hari ini sejak pagi saya memenuhi undangan dari WWF Indonesia. Intinya mereka ingin mendiskusi...